Channel9.id – Jakarta. Arus kendaraan di ruas Tol Jakarta-Cikampek terpantau ramai lancar pada Sabtu (6/4/2024) siang atau H-4 Lebaran. Berdasarkan pantauan pada pukul 12.00 hingga 12.30 WIB, tak ada hambatan maupun kepadatan di Kilometer 57 tol Jakarta-Cikampek. Arus kendaraan di sekitar KM 47 yang merupakan pertemuan Tol Layang MBZ dengan kendaraan yang melintas dari bawah […]
Tag: Tol Jakarta-Cikampek
Cegah Kepadatan saat Libur Idul Adha, Polri Siapkan Rekayasa Lalin di Tol Jakarta-Cikampek
Channel9.id – Jakarta. Polri akan menerapkan rekayasa lalu lintas (lalin) jika terpantau ada kepadatan selama momentum cuti bersama dan libur Hari Raya Idul Adha 2023. Pasalnya, pemerintah memprediksi akan ada peningkatan arus, baik mengarah ke Barat (Sumatera), ke Timur (Jawa), dan ke Selatan (Bogor maupun Bandung) pada 28-30 Juni 2023. Direktur Pengekan Hukum (Dirgakum) Korps […]
Volume Kendaraan Meningkat, Beberapa Titik di Sepanjang Tol Jakarta-Cikampek Macet Parah
Channel9.id – Jakarta. Jasamarga melaporkan titik-titik kemacetan di ruas jalan tol Jakarta-Cikanpek pagi ini. Kemacetan terjadi di beberapa titik lantaran peningkatan volume kendaraan. Melalui Twitternya, Jasamarga malaporkan adanya beberapa titik kemacetan pada Rabu (19/4/2023) Pukul 06.00 WIB mulai dari Km 33 hingga Km 36. Dilaporkan pihak Jasamarga, kemacetan terjadi karena adanya kepadatan volume kendaraan. “Tol_Japek […]
Alasan Proyek Kereta Cepat dan LRT di Tol Jakarta-Cikampek Setop Sementara
Channel9.id, Jakarta Upaya mengurangi kemacetan di Tol Jakarta – Cikampek (Japek), pemerintah mengambil kebijakan untuk melakukan pengaturan waktu (management time) pengerjaan tiga proyek di sepanjang tol tersebut, terutama di area-area tertentu yang tingkat kemacetannya tinggi. “Pada dasarnya kami minta kepada pelaksana tiga proyek ini untuk secara bergantian melakukan pengerjaan proyek di area-area yang tingkat kemacetannya […]