Channel9.id, Jakarta – Mantan Presiden Amerika Serikat Donald Trump menyatakan bahwa serangan militer AS baru-baru ini telah menghancurkan seluruh fasilitas pengembangan nuklir milik Iran. Pernyataan itu disampaikan melalui akun X resminya, @realDonaldTrump, pada Rabu (25/6/2025), dalam sebuah unggahan yang menegaskan keberhasilan operasi militer yang disebut “Midnight Hammer”. Trump mengkritik pemberitaan media AS yang menurutnya tidak […]
Hot Topic
Muzani Minta Menteri Kaji Kebijakan Lebih Dalam: Jangan Jadi Beban Presiden
Channel9.id – Jakarta. Ketua MPR RI Ahmad Muzani meminta para menteri Kabinet Merah Putih untuk lebih dulu membuat kajian mendalam sebelum mengeluarkan kebijakan. Menurutnya, hal itu perlu dilakukan agar tidak menjadi beban masalah bagi Presiden Prabowo Subianto. “Sebaiknya, saya kira pembantu-pembantu Presiden memberi kajian yang lebih komprehensif, yang lebih mendalam, sehingga itu tidak menjadi beban […]
Iran-Israel Sepakat Gencatan Senjata usai Perang 12 Hari
Channel9.id – Jakarta. Presiden Iran Masoud Pezeshkian mengumumkan gencatan senjata dengan Israel untuk mengakhiri perang yang telah berlangsung selama 12 hari. Dilansir AFP, Rabu (25/6/2025), Masoud Pezeshkian mengumumkan “berakhirnya perang 12 hari” yang dipaksakan oleh Israel, dalam sebuah pidato kepada rayat Iran yang disiarkan oleh kantor berita resmi IRNA. “Hari ini, setelah perlawanan heroik bangsa […]
12 Hari Perang, Rudal Hujani Timur Tengah, Gencatan Senjata Dimulai
Channel9.id, Jakarta – Setelah hampir dua pekan konflik militer terbuka, Iran dan Israel akhirnya sepakat untuk menghentikan permusuhan melalui skema gencatan senjata bertahap. Namun, alih-alih meredakan tensi sepenuhnya, kedua negara justru saling berebut panggung klaim kemenangan dan supremasi militer pascaperang. Gencatan senjata efektif berlaku mulai pukul 07.00 waktu setempat, setelah malam sebelumnya kedua pihak masih […]
Bertemu Prabowo, Gus Yahya Ungkap PBNU Bakal Kelola 1.000 Dapur MBG
Channel9.id – Jakarta. Presiden Prabowo Subianto memanggil Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Yahya Cholil Staquf di Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (24/6/2025) sore. Usai pertemuan itu, Yahya mengaku pembahasannya dengan Prabowo terkait program Makan Bergizi Gratis (MBG). Dalam pertemuan itu, kata Yahya, PBNU mendapatkan tugas dari Badan Gizi Nasional (BGN) untuk mengelola 1.000 titik Satuan Pelayanan Pemenuhan […]
Prabowo Bentuk Satgas Koperasi Merah Putih, Zulhas Ditunjuk Jadi Ketua
Channel9.id – Jakarta. Presiden Prabowo Subianto menunjuk Menteri Koordinator (Menko) bidang Pangan Zulkifli Hasan (Zulhas) sebagai Ketua Satuan Tugas (Satgas) Koperasi Merah Putih. Sekretaris Kabinet (Seskab) Teddy Indra Wijaya mengatakan Satgas Koperasi Merah Putih dibentuk saat rapat terbatas (ratas) terkait percepatan pembangunan Koperasi Merah Putih di kediamannya, Hambalang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin (23/6/2025). “Satgas […]
Trump Klaim Iran-Israel Sepakat Gencatan Senjata
Channel9.id – Jakarta. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengeklaim Iran dan Israel sepakat gencatan senjata total setelah terlibat peperangan sejak 13 Juni lalu. Melalui unggahan di media sosial Truth Social pada Senin (23/6/2025) waktu AS, Trump mengumumkan “gencatan senjata penuh dan total” antara Israel dan Iran. Ia berharap gencatan senjata ini akan menjadi permanen. “Telah disepakati […]
Trump Klaim Sukses Tekan Iran dan Israel Capai Gencatan Senjata
Channel9.id, Jakarta – Konflik bersenjata antara Israel dan Iran yang berlangsung selama hampir dua pekan akhirnya mereda, menyusul tercapainya kesepakatan gencatan senjata menyeluruh. Namun, situasi di lapangan masih menunjukkan ketegangan, dengan peringatan evakuasi dan alarm udara tetap terdengar di sejumlah wilayah. Langkah gencatan senjata diumumkan pada Selasa (24/6/2025), menyusul negosiasi intensif yang melibatkan sejumlah pihak […]
KPK Sudah Tetapkan Satu Tersangka Kasus Dugaan Gratifikasi di MPR
Channel9.id – Jakarta. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah menetapkan satu orang tersangka penyelenggara negara dalam kasus dugaan gratifikasi di lingkungan Sekretariat Jenderal (Setjen) Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI. “Dalam perkara dugaan penerimaan gratifikasi oleh penyelenggara negara di lingkungan Sekretariat Jenderal di MPR, KPK juga sudah menetapkan tersangkanya,” kata Juru Bicara KPK Budi Prasetyo di Gedung […]
Indonesia Mulai Pulangkan WNI dari Iran Hari Ini
Channel9.id – Jakarta. Pemerintah Indonesia memulai proses pemulangan Warga Negara Indonesia (WNI) dari Iran pada Senin (23/6/2025), menyusul memburuknya situasi keamanan di kawasan akibat konflik antara Iran, Israel, dan Amerika Serikat. Pemulangan dilakukan secara bertahap menggunakan pesawat komersial. “Pemulangan dilakukan bertahap. Rencana diterbangkan tahap pertama dengan pesawat komersial pada Senin, 23 Juni dan tiba di […]











